Febrizal juga memastikan bahwa koperasi-koperasi yang terbentuk nantinya akan memperoleh dukungan berupa penyusunan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) serta potensi bantuan pendanaan dari pemerintah pusat.
Sosialisasi KDMP direncanakan akan menjangkau seluruh 13 kecamatan di Kabupaten Lingga.
“Saat ini sudah dilaksanakan di lima kecamatan, dan akan terus dilanjutkan ke kecamatan lainnya,” pungkasnya.(Red)
Pages: 1 2