Mahasiswa KKN UGM Adakan Acara Perpisahan di Gedung Daerah Dabo Singkep

Tambah Esram, “kita dari pemerintah kabupaten Lingga akan selalu membuka diri bagi mahasiswa yang mau melaksanakan KKN nya di Lingga, karena keberadaan para mahasiswa melakukan KKN Lingga itu akan bermanfaat bagi masyarakat di daerah pelaksanaan KKN. Kepada adek-adek mahasiswa UGM yang KKN di desa Marok Kecil, Kecamatan Singkep Selatan, mendapat hikmah dari pola kehidupan masyarakat desa dan mendapat pengalaman serta selamat menyelesaikan skripsinya. serta selamat kembali ke kampus dan meneruskan tugas sebagai mahasiswa”, tutup setda Lingga.(Eko)

See also  UPP SABER PUNGLI LINGGA LAKUKAN GIAT SOSIALISASI SABER PUNGLI DI DESA RESUN
Pages: 1 2

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *