Musabaqah Tilawatil Quran(MTQ) KE-IV Tingkat Kecamatan Singkep Selatan Tahun 2020 resmi dibuka

Singkeponline.com (Berita Lingga)-Musabaqah Tilawatil Quran(MTQ) KE-IV Tingkat Kecamatan Singkep Selatan Tahun 2020 resmi dibuka pada hari Rabu tanggal 05 Febuari tahun 2020 sekitar Pukul 20:00 wib bertempat di Dusun II Remek Desa Marok Kecil Kec-Singkep Selatan.

Acara tersebut dihadiri oleh Wakil Bupati Lingga/Ketua LPTQ Kabupaten Lingga M.Nizar S.Sos, Ketua GOW Kab-Lingga Ibu.Marathusolihah Nizar, Camat Singkep Selatan Shabirin S.Ip,M.Ip beserta ibu, Ketua DPRD Kab-Lingga Ahmad Nashirudin, Ketua tim Penggerak PKK Kab-Lingga Ibu.Hj. Heryulita Alias Wello, KUA Kecamatan Singkep Selatan Dolhaji, Ketua MUI Kab-Lingga diwakili sekertaris MUI Kab-Lingga Ustadz Ilhamudin SHi, Danramil 04 Dabo Singkep Kapten ARM Ismarli Koto, Kabag Kesra Setda Kab-Lingga Jaya Adma Jaria, Kabag Kominfo dan Humas Setda Kab-Lingga Jumadi, Plt.Camat Singkep Agustiar beserta Ibu, Camat Singkep Barat diwakili Kasubag Perencanaan Singkep Barat Ruslan, Camat Singkep Pesisir Reky Sarman Timur S.Stp, Babinsa Desa Marok Kecil Koptu Handi Rustanto, Babin kamtibmas Desa Marok Kecil Bripda Siahaan, Sekcam Singkep Selatan/Ketua LPTQ Kecamatan Singkep Selatan Encek Dodi, Kepala Desa Se-Kec.Singkep Selatan, Tokoh Agama,Tokoh Masyarakat,Tokoh Adat,dan Tamu Undangan kurang lebih 350 orang turut hadir untuk memeriahkan acara ini.

Pada rangkaian acara pembukaan diawali dengan pembacaan Ayat Suci Al-Quran oleh Ibu Marathusolihah Nizar

Dalam laporannya, Encik Doddy selaku Ketua Panitia Sekcam menyampaikan bahwa, Pelaksanaan MTQ ini berdasarkan surat keputusan Camat Singkep Selatan nomor :03/KPTS/138.SKPS/I/2020 tanggal 17 Januari 2020 tentang pembentukan panitia pelaksana MTQ Ke-IV tingkat Kecamatan Singkep Selatan tahun 2020.

See also  Satlantas Polres Lingga Bagikan Bendera Merah Putih kepada Pengendara Sepeda Motor
Pages: 1 2 3

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *