Selasa lalu, kemudian terungkap bahwa gelandang Prancis Matuidi juga didapati positif saat menjalani tes virus corona. Namun dia pun tidak menunjukkan gejala dan mengabarkan secara meyakinkan tentang kondisinya yang baik-baik saja via Instagram.
Juventus belum berlatih kembali. Serie A sendiri, sebagaimana liga-liga di penjuru dunia, telah memberhentikan kompetisi dalam upaya mencegah penyebaran wabah ini.
Sumber : goal.com